Sabtu, 14 November 2015

Pelatihan Pembuatan Jamu Beras Kencur

Pelatihan Pembuatan Jamu Beras Kencur di adakan oleh Himagrotek Departemen Keprofesian Pada Tanggal 14 November 2015 di Green House & Sekretariat Bersama Fakultas Pertanian UTM.
Beras kencur merupakan minuman penyegar khas dari Indonesia (Jawa). Minuman ini juga digolongkan sebagai jamu karena memiliki khasiat meningkatkan nafsu makan. Beras kencur sangat populer karena memiliki rasa yang manis dan segar.

0 komentar:

Posting Komentar